Pada artikel kali ini, saya akan melanjutkan tutorial setting notifikasi email di dvr schnell ruby series.
Disini kita akan mensetting menu notifikasi di dvr. Sebelum melanjutkan ke tutorial kedua ini, bagi rekan – rekan yang belum mengikuti tutorial setting di akun email, bisa cek terlebih dahulu artikel saya yang part-1 (link ada dibagian akhir artikel).
Pada artikel kali ini, saya akan menuliskan tutorial setting notifikasi email di dvr schnell ruby series. Notifikasi email ini digunakan sebagai alert apabila kabel kamera tiba-tiba putus atau bisa juga sebagai alert kamera mendeteksi gerakan (motion detection), sehingga meskipun user sedang tidak memantau monitor cctv maupun sedang berada di luar kota, user bisa langsung menerima notifikasi dan mengetahui kondisi di cctv-nya.
On screen display menu kamera atau lebih dikenal juga dengan OSD Menu kamera adalah suatu menu pada kamera analog, baik itu kamera TVI/ CVI/ AHD yang digunakan untuk menampilkan informasi atau merubah parameter kamera analog tersebut.
Page 1 of 5